Movements and Moments
Kabut Pagi (El Corazón De La Neblina)

Doña Herminia Gutiérrez Valencia (1922-2008) merupakan protagonis krusial dalam perjuangan untuk kehidupan dan martabat di Milpa Alta, yang berlokasi di sudut tenggara Kota Meksiko, tempat orang-orang masih melawan perampasan warisan Nahua dan tanah mereka. Pada tahun 1980 Doña Herminia terpilih sebagai wakil San Lorenzo Tlacoyucan dalam rangka membela tanah adat. Selama lebih dari 25 tahun ia berjuang dengan berani melawan pembalakan liar. “El corazón de la neblina” (Kabut Pagi) adalah kisahnya.

Karya Alejandra Retana Betancourt dan María José Retana

 

Top