Rangkaian Konferensi 2019 - 2022 Digital Discourses
SCIENCE/FICTION
Terobosan ilmiah tengah menentukan masa depan kita. Teknologi baru menjadikan fiksi ilmiah tak lagi hanya berada di ranah imajinasi, tetapi kini menjadi kenyataan. Akan seperti apa masa depan kita?